MY LIFE PLAN
Salah satu keuntungan ikut program beasiswa tuh ya gini, kita dibantu buat menemukan jati diri, semangat hidup, tujuan hidup, dan masa depan kita. Ini adalah salah satu contohnya. Semoga menginspirasi..
1. D.I.S.C
1. D.I.S.C
Berikut hasil tes DISC gue, keren kan yak hahaha
·
Mask Public Self
Influencer – Dominan, sangat kurang di S dan C
·
Core Private Self
Steadyness sangat tinggi, disusul I dan D. C selalu minus
·
Mirror Perceived Self
Influencer Dominan. S (0), C (-)
·
Kesimpulan
2.
IKIGAI
prinsip hidup ala orang jepang, serius ini kece buat diterapin
prinsip hidup ala orang jepang, serius ini kece buat diterapin
·
What I Love
1.
Jalan-jalan/berpetualang
2.
Sepak bola
3.
Menulis
4.
Menjadi EO
·
What I Good at
1.
Jalan-jalan/berpetualang
2.
Sepak bola
3.
Menulis
4.
Menjadi EO
·
What world needs
1.
Penulis produktif
2.
EO
3.
Host Traveler
·
What I
Can Paid for
1.
Menulis
2.
Menjadi EO
3.
Host Traveler
4.
Pesepak bola
·
Kesimpulan
IKIGAI : Menulis, berorganisasi (EO), dan jalan-jalan/berpetualang
3.
Values
untuk menjadi seorang "tokoh", kita harus punya nilai atau ciri khas tersendiri. ini dia values gue
·
Ridha Allah Oriented
·
Hangat, bersahabat, dan terasa dekat.
·
Saya belum tentu “lebih baik” dari pada Anda.
·
Menghargai setiap usaha dan perjuangan.
4. LEGACY LAST 60th YEARS
Pada kesempatan ini gue juga dituntut untuk visioner dalam menentukan masa depan,
semoga terwujud yee
Usia 20
·
Presiden Mahasiswa
·
Mahasiswa Berprestasi
·
Keluarga solatnya oke
·
Berwirausaha
·
Hafal juz
Usia 25
·
Usia paling telat nikah
·
Menjadi pekerja profesional
·
Menemukan produk teknologi baru
·
Punya tim EO
·
Selesai menulis buku/novel pertama
·
Punya rumah dan kendaraan pribadi
·
Istiqomah 40 hari berjamaah dan takbir pertama
Usia 30
·
Anak istri sejahtera
·
Lanjut S2 di Jerman
·
Punya perusahaan multijasa
·
Penemuan bermanfaat bagi dunia
·
Satu tahun menerbitkan satu buku
·
Menaikkan haji kedua orang tua dan mertua.
·
Mulai nyicil menghafal al quran
Usia 35
·
Lanjut S3 di Jepang
·
Jadi aktivis di pemerintahan
·
Anak masuk ponpes
·
Perusahaan melesat ke jenjang nasional
·
Penemuan semakin banyak
·
Buku-buku jadi best seller
·
Berangkat haji bareng isttri
Usia 40
·
Menjadi dosen sekaligus ilmuan
·
Jadi menteri ESDM/LH/Pendidikan
·
Punya anak yang hafiz quran
·
Tetap produktif menulis
·
Perusahaan Go International
·
Membentuk yayasan sosial bagi anak autisme
·
Membangun masjid
·
Hafal 30 juz al quran
Usia 45
·
Menjadi Presiden RI 2044
·
Sukses membangun keluarga
·
Anak ada yang jadi hafiz, polisi, tentara,
dokter, dan konsulat.
·
Jangkauan yayasan semakin meluas ke berbagai
daerah pelosok
·
Berjuang bersama sahabat untuk kemajuan negara
·
Mengunjungi negara-negara muslim seperti
Palestina, Mesir, dan Turki
Usia 50
·
Indonesia menjadi negara maju
·
Anak-anak siap dan matang untuk melanjutkan
perjuangan
·
Lebih khusyu beribadah, menyiapkan kematian
Usia 55
·
Aktif menularkan semangat perjuangan kepada
generasi muda.
·
Menikmati waktu senja bersama keluarga tercinta.
Usia 60
·
Menikmati hidup dengan bersyukur
·
Tiap tahun berangkat ke Mekah
·
Mengisi kajian dan pengajian
·
Regenerasi
·
Pihak yang dibantu oleh yayasan bisa mandiri.
5.
Role
bagian ini menjelaskan peran yang gue mainkan saat ini:
·
Mahasiswa kelas 1R
·
Anggota PNJ Soccer Team
·
Anggota Astadeća (MAPALA)
·
Anak kedua di keluarga
·
Mentor ROHIS
·
Ketua Jelajah Kampus 2019
·
Blogger
·
Atlet Karate
6.
Target
ini adalah daftar target gue ketika mendapatkan peran di atas:
·
Mahasiswa kelas 1R
1)
IP minimal 3,5
2)
Paham setiap matkul kuliah*
3)
Membaur di kelas dan jurusan
·
Anggota PNJ Soccer Team
1)
Masuk futsal*
2)
Masuk tim inti sepak bola
·
Anggota Astadeća
1)
Aktif di semua kegiatannya
·
Anak Kedua
1)
Kondisi solat keluarga harus oke
2)
Mandiri
3)
Papa bisa baca quran
·
Mentor ROHIS
1)
Kehadiran Mentee 75%
2)
Istiqomah dengan apa yang disampaikan*
3)
Membantu PJ Mentoring dan ROHIS
·
Ketua Jelajah Kampus 2019
1)
Menyelenggarakan acara dengan sukses
·
Blogger
1)
Posting tiap bulan satu tulisan
·
Atlet Karate
1)
Training Centre tiap minggu*
2)
Ikut kejuaraaan
Notes : *quick wins
1.
Visualisasi : Tulisan
2.
Mentor : Dadan Gandara
3.
Masterminds : Sahabat SMP, Teman SMA, Kawan
Kuliah
Komentar
Posting Komentar